1. Kode pada botol dan tutup botol harus sama dan tidak mudah luntur atau hilang tintanya jika di gosok dengan tangan (lihat foto)
2. Perhatikan garis pada botol oli.Jika yang asli garisnya agak besar ketimbang yang palsu (lihat foto)
3. Oli yang asli berwarna lebih jernih dan bersih tidak keruh warnanya juga dari baunya jika yang palsu agak tidak enak di cium
Oli yang asli tidak ada kotoran di dalam botolnya.
Nah itulah ciri ciri oli asli atau palsu bisa di lihat di kemasannya.Pastikan membeli di tempat yang terpercaya jangan tergiur dangan harga murah.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar